Terbaru

Teka Teki Matematika : Membagi Bensin

Tiga orang pegawai mendapat pembagian sebanyak 24 Liter bensin yang di bawahnya dalam jurigen besar.

Di kantornya hanya mempunyai kaleng yang berukuran 3 liter, 11 liter dan 13 liter. Kemudian mereka ingin membagi 24 Liter tersebut sama banyaknya, sehingga masing-masing pegawai akan mendapatkan bagian 8 Liter, tetapi mereka mendapat kesukaran karena kaleng yang tersedia hanya ada 3,11 dan 13 liter saja. Bagaimana cara nya supaya pegawai tersebut bisa mendapatkan bagiannya masing-masing tanpa merugikan temannya
Jawaban

No comments